Setiap Huruf arab ini dapat diklik untuk ditampilkan ayat terkaitnya
Ini kata dasar : ا-م-و yang dipakai pada AlQuran
Kata dasar ا-م-و ini sebagai kata benda berkaitan dengan makna : budak wanita, budak-budak |
وَأَنكِحُوا۟ ٱلْأَيَٰمَىٰ مِنكُمْ وَٱلصَّٰلِحِينَ مِنْ عِبَادِكُمْ وَإِمَآئِكُمْ dan nikahkanlah orang-orang yang sendirian diantara kamu dan orang-orang saleh dari hamba-hamba kalian dan budak-budak perempuan kalian | An-Nuur:32 | وَإِمَآئِكُمْ |
وَلَأَمَةٌ مُّؤْمِنَةٌ خَيْرٌ مِّن مُّشْرِكَةٍ وَلَوْ أَعْجَبَتْكُمْ dan sungguh budak wanita yang beriman kebaikan daripada yang musyrik walaupun (dia) telah menakjubkan kalian | Al-Baqarah:221 | وَلَأَمَةٌ |
وَلَأَمَةٌ مُّؤْمِنَةٌ خَيْرٌ مِّن مُّشْرِكَةٍ وَلَوْ أَعْجَبَتْكُمْ dan sungguh budak wanita yang beriman kebaikan daripada yang musyrik walaupun (dia) telah menakjubkan kalian | Al-Baqarah:221 |